Surprise Me!

Soal Kasus Judi Online, Menkomdigi Meutya Hafid Tegaskan Sikap terhadap ASN Terlibat | SERIAL JUDOL

2024-11-17 3 Dailymotion

KOMPAS.TV - Memburu dan menangkap bandar sekaligus pemilik situs judi online, gencar dilakukan polisi. <br /> <br />Terbaru, polisi menangkap 3 bandar dan pemilik situs judi online. <br /> <br />Tak main-main, situs judi online yang dikelola para pelaku ini jumlahnya ribuan. <br /> <br />Bahkan diduga pelaku juga bekerja sama dengan oknum Komdigi agar-web judi tersebut tidak diblokir. <br /> <br />Dari penangkapan 3 orang ini, polisi juga menyita uang tunai Rp 600 juta. <br /> <br />Berbekal keterangan yang ada polisi pun terus memburu pelaku dan pemilik judi online; total sudah ada 22 tersangka yang sudah ditangkap. <br /> <br />Dari total 22 tersangka yang ditangkap, polisi menyebut 10 di antaranya adalah oknum yang bekerja di Kementrian Komdigi. <br /> <br />Menteri Komunikasi dan Digital, Meutya Hafid, sebelumnya sudah memastikan memberhentikan pegawainya yang jadi tersangka kasus judi online dari status ASN. <br /> <br />Baca Juga Detik-Detik Polda Metro Jaya Ringkus Bandar Judi Online di Hotel Kawasan Blok M | SERIAL JUDOL di https://www.kompas.tv/nasional/553912/detik-detik-polda-metro-jaya-ringkus-bandar-judi-online-di-hotel-kawasan-blok-m-serial-judol <br /> <br />#judionline #kemkomdigi #meutyahafid <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/553914/soal-kasus-judi-online-menkomdigi-meutya-hafid-tegaskan-sikap-terhadap-asn-terlibat-serial-judol

Buy Now on CodeCanyon